MTsN 1 Bandar Lampung; Sosialisasi Kurikulum Merdeka

Bertempat di ruang guru berlangsung kegiatan sosialisasi kurikulum merdeka. Kegiatan ini difasilitasi oleh penerbit Erlangga.

Hadir dalam acara ini seluruh dewan guru kelaa 7, Kepala Madrasah dan Wakil Kepala Madrasah.

Acara dibuka oleh Ibu Siti Romlah dilanjutkan dengan sambutan oleh Kepala Madrasah, Bapak Drs.H. M. Iqbal.

Acara dilanjutkan dengan pemaparan produk buku Kurikulum Merdeka dari Tim Penerbit Erlangga.

Suasana Sosialisasi Kurikulum Merdeka