Jan
05
MTsN 1 Bandar Lampung Juara Umum Lomba HAB KEMENAG Ke-76
MTs Negeri 1 Bandar Lampung (Humas) – Dalam rangka memperingati HAB Kemenag ke-76, Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama Provinsi Lampung mengadakan berbagai cabang perlombaan antara lain: lomba gobak sodor putra, putri, lomba balap karung putra, putri, lomba futsal putra. Dilaksanakan Baca Selengkapnya