Jun
10
MTsN 1 Bandar Lampung; Diseminasi Implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas
Pada hari ini Sabtu 10 Juni 2023, berlangsung kegiatan diseminasi Implementasi Kurikulum Merdeka Berbasis Komunitas. Kegiatan ini dipandu oleh Ibu Siti Romlah, rangkaian acara meliputi pembukaan, sambutan dari kepala madrasah negeri 1 Bandar Lampung, Bapak Drs. H. M. Iqbal, dalam Baca Selengkapnya